RAM Single Channel dan Dual Channel

RAM Single Channel
RAM single channel merupakan konfigurasi RAM yang menggunakan 1 Keping RAM, Biasa ditulis 1x4GB, 1x8GB, dan 1x16GB didalam spesifikasi laptop atau komputer.

RAM Dual Channel
RAM dual channel merupakan komfigurasi RAM yang menggunakan 2 keping RAM. 2x4GB, 2x8GB, dan 2x16GB merupakan penulisan RAM dual channel pada spesifikasi laptop atau komputer.

RAM Single Channel vs Dual Channel
Penggunaan RAM single channel memiliki Keuntungan lebih hemat daya, Sedangkan pada RAM dual channel daya yang digunakan menjadi lebih besar namun memberikan performa yang lebih tinggi.

Kesimpulan
Konfigurasi RAM single channel lebih baik digunakan untuk kegiatan yang lebih ringan seperti mengetik, browsing, dan streaming. Sedangkan untuk kegiatan yang berat seperti editing, rendering, dan gaming lebih baik menggunakan konfigurasi RAM dual channel.